Mempermainkan Syetan, Bagaimana Caranya?
Ini bukan tentang bagaimana mempergunakan syetan untuk bermain-main dengan kita, bekerja sama atau bahkan berteman dengan mereka. Atau berbau mistis. Sama sekali bukan. Waktu pengajian madin (Madrasah Diniyah) dengan kitab Tibyan, bab “Ikhlas” diceritakan bahwa…
Romansa Al Hikmah dengan Para Masyayikh
sumber foto : Luthpotograph Sudah hampir setengah tahun tidak menengok kampung santri Benda lagi setelah lulus nyantri di sana. Sepertinya semakin banyak perubahan dan kemajuan di desa santri dan AlQuran itu selepas saya hijrah kembali…
Komentar Terbaru