Selamat Hari Blogger Nasional #Latepost
Meski telat, tak apa jika pagi ini kusematkan doa spesial untuk 3 hari yang lalu. Selamat Hari Blogger Nasional!!!!!!
Sebenarnya tidak ada perayaan apapun. Untuk itu, aku sangat minta maaf sebagai blogger awam dan anak kencur tidak ikut merayakan apa apa. Bahkan aku gak pernah tau sebelumnya ada hari blogger semacamnya. Waah merasa bersalah asli. Apalagi sudah sekitar 1 semester tidak menulis apa apa pun sebuah cerita harian. Memang tidak produktif hidupkuuu :|:|. Tugas kuliah, praktikum, organisasi, kegiatan pesantren membuatku benar-benar terisolasi dari kegiatan menulis. Saat ada waktu selow (red:slow) naluri beristirahat sebagai manusia biasa yang tenaga dan fikirannya terbatas apalagi dengan IQ pas2an gini~~~ dududu istirahat aja deh, daripada sakit . Sebenarnya entah ini memang panggilan tubuh untuk beristirahat atau hanya alasan dan alibi semata. Hehehehe
Tapi insyallah nggak kok~~ bahkan tanpa sengaja sudah sebulan ini memikirkan waktu yang tepat untuk mendapatkan starting point . Menulis lagi, ngeblog lagi, review buku lagi, baca lagi, ngopi lagi, dan mengenangmu lagi #eeeeaaaakk laahh kok nyambungnya kesiniii??? 😕 *maklum lahyaa juomblooo* wkwkwk
Back to the point!
Oke kali ini benar benar dari lubuk hati terdalam, lewat blog sederhana nun sepi pengunjung ini aku mau mengucapkan doa selamat hari blogger nasional. Heuheu di tengah kesibukan yang mendera, kegalauan yang tiada henti, kerinduan yang tak berujung, cinta yang tak kunjung terungkap. Hahahaha tuhkaaannnn~~~
Semoga, mulai saat ini. Ide2 menulisku muncul terus dan mampu kutuliskan di jurnal pribadi ini. Ada beberapa niatan tersembunyi kenapa aku akan mulai nge Go Blog (lagi).
Akan aku kupas setelah post ini heuheuheu
Mangattsss terusssss blogerssss muda Indonesiaa. Jaya terussss generasi pena Nusantaraaa
Ohyaaa gambarnya aku source dr instagramnya Good News For Indonesia (GNFI)
Leave a Reply